Blog

Baca tulisan-tulisan blog berikut untuk melihat berbagai perspektif yang berbeda seputar wellness dari masing-masing penulis.

Pentingnya Spiritual Wellness 

Oleh: Nico

Shalom 
Perkenalkan nama saya Nico.
Saya memiliki kerinduan untuk berbagi mengenai pentingnya spiritual wellness di tengah pandemi Covid-19.

Selengkapnya >>

Diam atau Bangkit

Oleh: Darwis Lodowich Laana

Kesehatan adalah hal yang sangat penting bagi sekian banyak orang, ditambah lagi keadaan yang terjadi saat ini di mana pandemi Covid-19 menjadi masalah serius bagi setiap orang.

Selengkapnya >>

Spiritual Wellness Berdasarkan Inspirasi dari Peirasmos dan Pain

Oleh: Markus Hans Boone

Kita semua menghindari sakit. Tapi ternyata sakit merupakan hal yang tidak terhindarkan dalam pertumbuhan atau kesejahteraan (wellness). Keinginan untuk menghindari sakit bisa menjadi suatu kondisi yang menyebabkan kita menjadi tidak sehat.

Selengkapnya >>

Pribadi saya ketika saya Di penuhi oleh Roh kudus Spiritual Wellness

Oleh: Ebenhezer Gulo

Menurut pengertian saya bahwa ketika saya tidak menerima tuntunan Roh Kudus berarti masih ada yang harus perlu saya perbaharui atau diperhatikan dalam mengikuti serta menerima kepenuhan Roh kudus.

Selengkapnya >>

Teruntuk, Diriku

Oleh: Adiana

Pagi ini, kau terbangun dengan tidak begitu bersemangat. Apakah semalam kau sudah cukup tidur? Semalam, aku melihatmu tertidur setelah matamu penat melihat layar biru di hadapanmu.

Selengkapnya >>

Spiritual wellness (Kebugaran Rohani)

Oleh: Master Martias Lumban

Halo teman teman yang dikasihi Tuhan Yesus, hari ini kita akan membahas topik yang menarik loh, yaitu Tentang Spiritual wellness (Kebugaran Rohani). Apakah Kamu pernah mendengar tentang Topik ini? Apasih yang kamu ketahui tentang Spiritual wellness (Kebugaran Rohani)?

Selengkapnya >>

Mezbah Keluarga, spritual wellness dan DOA mengubah segala sesuatu

Oleh: Denny Meriani

Mari rayakan kasih setia Tuhan Yesus dengan bersyukur, yang memelihara tubuh, jiwa, dan roh. Bersama Yesus luar biasa, yes, yes, yes!
Celebration of God's Faithfulness.

Selengkapnya >>

Tetap Waras pada Masa Pandemi

 

Oleh: Neti Estin

Saya dan suami merasa kurang setuju dengan pemimpin-pemimpin rohani yang mengatakan masa ini sebagai masa sulit. Di pandang dari sisi mana? Ada atau tidak ada pandemi, hidup memang penuh perjuangan.

Selengkapnya >>

Awal dari Sebuah Kolaborasi yang Hebat! "Spiritual Wellness"

Oleh: Christian Eka Wibisono

Shalom, apa kabar Sahabat SABDA? Saya berharap semuanya dalam keadaan baik. Perkenalkan saya Tian, dan saya sudah beberapa kali menulis blog di sini. Nah, kali ini, saya akan berbagi pengalaman mengikuti salah satu acara bertajuk “Spiritual Wellness! Mungkinkah?” yang diselenggarakan oleh Yayasan Lembaga SABDA (YLSA).

Selengkapnya >>

Christian Wellness, Kondisi Penting Bagi Para Pelayan Tuhan

Oleh: Okti

Pada hari Selasa, 5 Oktober 2021, program Live Zoom EMDC hadir dengan mengetengahkan topik Spiritual Wellness. Setelah senantiasa menghadirkan isu yang terkait dengan media serta penginjilan, topik kali ini cukup berbeda.

Selengkapnya >>

Share

Your encouragement is valuable to us

Your stories help make websites like this possible.